OKI

Beranda Sumsel OKI

Optimis Raih Dukungan Golkar, Muchendi Mahzareki Incar Bupati OKI 2024-2029!

OKI, bidiksumsel.com - Wakil Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel), H Muchendi Mahzareki, mengambil langkah pertama dalam pencalonannya sebagai Bupati...

Inilah Hasil Sidak Pj. Bupati OKI : Tingkat Kehadiran Pegawai Melebihi 95 Persen!

OKI, bidiksumsel.com - Pj. Bupati Ogan Komering Ilir, Ir. Asmar Wijaya, M.Si, dan Pj. Sekretaris Daerah, Muhammad Refly MS, S.Sos, MM, memimpin rombongan untuk...

Krisis Kerbau di OKI : Langkah Cepat Dinas Peternakan dalam Menangani Kematian Mendadak

OKI, bidiksumsel.com - Kabupaten Ogan Komering Ilir (OKI) beberapa hari terakhir dilanda kejadian yang memprihatinkan, yaitu kematian mendadak ratusan kerbau di beberapa kecamatan. Dalam...

Meriah! Ribuan Warga OKI Tumpah Ruah di Midang Morge Siwe dan Wisata Air Cakat...

OKI, bidiksumsel.com - Libur Lebaran di Kabupaten Ogan Komering Ilir (OKI) tahun ini berlangsung dengan penuh kemeriahan. Ribuan warga berbondong-bondong menuju pinggiran Sungai Komering...

Warisan Budaya Kayuagung : Arak-Arakan Pengantin di Sungai Komering

OKI, bidiksumsel.com - Perayaan tradisi budaya Midang Bebuke dan wisata air cakat stempel yang berlangsung pada lebaran hari ketiga dan keempat, yaitu tanggal 12-13...

Midang Bebuke 2024 : Antusiasme Masyarakat Kayuagung Menjaga Warisan Leluhur

OKI, bidiksumsel.com - Midang Bebuke, sebuah tradisi arak-arakan dengan pakaian adat, menjadi perayaan yang selalu dinantikan masyarakat Kayuagung, Ogan Komering Ilir (OKI), Sumatera Selatan....

Pj. Bupati OKI Serukan Kebersamaan di Idul Fitri : Lawan Kemiskinan dan Stunting!

OKI, bidiksumsel.com - Pada Rabu, 10 April 2024, ribuan jamaah memadati Masjid Agung Solihin di Kayuagung untuk melaksanakan Sholat Idul Fitri 1445 Hijriah. Perayaan...

Meriahnya Idul Fitri di OKI : Pesan Damai dan Langkah Nyata Turunkan Stunting

OKI, bidiksumsel.com - Pada Rabu, 10 April 2024, perayaan Idul Fitri 1445 Hijriah berlangsung khidmat di Mesjid Al-Hidayah, Kodim 0402/OKI. Dandim 0402/OKI, Letkol Inf...

Meriahnya Lebaran di OKI : Karnaval Budaya dan Wisata Air yang Wajib Kamu Kunjungi!

OKI, bidiksumsel.com - Setiap tahun, perayaan Hari Raya Idul Fitri di Kabupaten Ogan Komering Ilir (OKI) selalu berlangsung dengan meriah. Salah satu acara yang...

Ribuan Paket Sembako Murah! Begini Cara Pemkab OKI dan Pertamina Bantu Warga Jelang Lebaran

OKI, bidiksumsel.com - Dalam upaya membantu masyarakat mendapatkan kebutuhan pokok dengan harga terjangkau, Pemerintah Kabupaten Ogan Komering Ilir (OKI) secara konsisten mengadakan Operasi Pasar...